Patroli Presisi Sasar Titik Rawan, Sat Samapta Polres Padangsidimpuan Jaga Keamanan

P. Sidimpuan :untuk mengantisipasi   Rawan C3 , Tawuran, Balap Liar ,Kemacetan dan  Gangguan Kamtibmas lainnya di wilayah Hukum polres Padangsidimpuan kepolisian setempat dari  
Satuan Samapta   melaksanakan patroli presisi dengan mendatangi sejumlah lokasi dan objek Viral , Rabu(5/11/2024) siang

Rute patroli yang dilakukan mencakup beberapa wilayah strategis Jln. Sudirman - Jln. Mesjid Raya Baru - Jln. Kenanga - Jln.Tapian Nauli - Jln. Imam Bonjol - Jln. Tengku Rizal Nurdin -  Jl. Baru By Pass - Polsek Batunadua - Jln. Sudirman - Sp. PU - Sp. Sadabuan - Jl. Ompu Sarudak - P Hutaimbaru  Kembali ke Mako Polres Padangsidimpuan.


Kegiatan patroli ini diawali dengan apel dan pemberian pengarahan singkat (APP) di markas Polres padangsidimpuan . Setelah itu, patroli bergerak menuju beberapa titik strategis di wilayah Bireuen yang dianggap rawan terhadap gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Guantibmas). Lokasi yang disasar antara lain KPU
BAWASLU, GUDANG LOGISTIK, ?SPBU SITAMIANG?, ?TERMINAL BATUNADUA, ALFAMIDI, TUGU SIBORANG

Patroli ini merupakan kegiatan pencegahan dan antisipasi dengan sasaran premanisme, senjata api, dan senjata tajam sebagai upaya mencegah terjadinya tindak pidana 3C (Curat, Curas, dan Curanmor), serta memastikan keamanan di jalur lintas,” jelas kasat Samapta Polres Padangsidimpuan AKP Hasiolan Naibaho SH, MH 

Dalam pelaksanaan Patroli Presisi, personil Sat Samapta juga melibatkan diri dalam kegiatan pengawalan bagi pengguna jalan yang memerlukan bantuan, serta stand by di titik-titik rawan guna mengantisipasi terjadinya tindak pidana 3C, Tawuran, Balap Liar ,  dan Rawan Gangguan Kamtibmas lainnya

Diharapkan dengan adanya patroli rutin yang dilaksanakan oleh personil sat Samapta dapat meningkat keamanan di wilayah hukum polres Padangsidimpuan, terangnya.

 

Kasat  juga berharap dengan dilakukannya kegiatan patroli dialogis ini, warga masyarakat padangsidimpuan  merasa aman dan nyaman.

Kami juga mengajak kepada warga masyarakat untuk bersama-sama menjaga dan memelihara kamtibmas di lingkungan dan di wilayah hukum Polres Padangsidimpuan ” lanjut AKP Hasiholan

Facebook Comments

0 Komentar

TULIS KOMENTAR

Alamat email anda aman dan tidak akan dipublikasikan.